Web Analytics

Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy

Dipos pada March 28, 2022

Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy

Anda sedang mencari inspirasi resep Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy adalah 1 piring. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy memakai 12 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Membayangkan makan ini di tepi Chao Praya, jadi agak blur sebab ingatan saya malah Sungai Musi, hehe. Yupz ini pekan posbar kuliner Thailand yang enak-enak itu, kebetulan kakmin @itikkecil ngajakin bikin Gai Tod. Sedap dan khas, asin, asem manis, apalagi dicocol sambal Bangkok. Ini resep Kakmin, saya pakai separuh resep tetapi beberaoa bumbu saya banyakin. Enak banget,cobain moms #PekanMancanegara #Sawadikap #MBKakmin_MasakanThailand #GaiTod #CookpadCommunity_Palembang #WongkitoBejalan_KeThailand #DaunPandan Source : Gai Tod ira Hairida

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy:

  1. 250-300 gram ayam bagian sayap
  2. 1,5 SDM kecap ikan
  3. 4 helai daun pandan, potong-potong
  4. 3-5 lembar daun jeruk
  5. 1 SDT gula pasir
  6. 4 siung bawang putih (saya banyakin)
  7. 1 SDT ketumbar bubuk
  8. 1/2 SDT lada bubuk
  9. 1 SDT kaldu bubuk
  10. 1 SDM saos tiram
  11. 2-3 SDM tepung bumbu dilapisi sebelum menggoreng
  12. Secukupnya minyak untuk menggoreng

Langkah-langkah untuk membuat Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy

1
Siapkan bahan
Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy - Step 1
2
Cuci bersih ayam, ukuran menyesuaikan. Beri bumbu, ketumbar, lada, bawang putih sudah dihaluskan, kecap ikan, saos tiram, gula pasir, kaldu bubuk. Aduk sampai Semua bumbu rata
Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy - Step 2
Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy - Step 2
Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy - Step 2
3
Tutup, lalu marinasi dalam refrigerator selama sekitar 3 jam, supaya bumbu meresap enak
Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy - Step 3
4
Setelah itu keluarkan, beri sedikit tepung bumbu. Daun pandan potong, daun jeruk buang uratnya
Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy - Step 4
5
Goreng di api sedang dengan minyak terendam. Beri potongan daun pandan dan daun jeruk. Balik lanjut goreng sampai matang. Warnanya kecoklatan karena karamelisasi bumbu.
Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy - Step 5
Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy - Step 5
Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy - Step 5
6
Angkat, tiriskan
Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy - Step 6
7
Tinggal disajikan dengan sambal bangkok. Aih sedap banget man. Cus, rugi kalau gak dicoba. Selamat mencoba 👌
Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy - Step 7
Gai Tod (Thai Fried Chicken) Simple Yummy - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

CHICKEN TERIYAKI BOWL ❤️

CHICKEN TERIYAKI BOWL ❤️

Nyam nyam chicken teriyaki simple nan lezat dan sehat ❤️✨

3-4 orang
30 menit, marinasi ayam min 1 jam ✨
Ayam asam manis

Ayam asam manis

Bismillah..Masak kesukaan keluarga, terutama suami aku.🥰🥰😍😍 #AR_KreasiAyam #CookpadCommunity_Balikpapan

Ayam Goreng Mentega

Ayam Goreng Mentega

ceritanya mau masak nasi hainam, jadi kali ini ayamnya direbus dulu biar kuah kaldunya bisa dipakai untuk nasi hainamnya 😄

5-7 orang
45 menit
Rendang Ayam tanpa Santan

Rendang Ayam tanpa Santan

Batam, 2021.12.03 >♡<>♡<>♡<>♡< Sudah lama bangett ngak masak Rendang, hari ini itha bikin Rendang Ayam tanpa Santan, meski ngak pakai santan rasanya mantull bangettt... jadi pengen nambah nasi lagi dan lagi😋🤭 Rendang ini aman banget dinikmati penderita asam lambung seperti saiya dan ngak perlu khawatir kolestrol tinggi 🤗🥰 Bisa ditambahkan kentang ataupun telur sesuai selera ya sahabat. Selamat mencoba semoga bermanfaat ❤ 👩‍🍳CookingWithLove🤎 . . . #TimloMU_2021 #LihaiCooksnapNov_Timlo #CookpadCommunity_Solo #masakanalaitha #wongsolomasak #resepithasubekti

3-4 orang
60 menit
Ayam Bakar ala Bandung

Ayam Bakar ala Bandung

Resep ini saya adaptasi dari sebuah RM ayam bakar milik seorang teman, jika resep nya tidak auntentic memang setiap bumbu dan cara sudah melalui modifikasi sesuai selera masing2 ya.. Ciri khas ayam bakar ala Bandung sendiri biasanya di masak ungkep utuh dan di gantung di etalase,setelah di bakar baru di potong dan bnyak kita jumpai di pingir2 jalan,karena saya membuat versi rumahan jadi ayam saya potong2 baru di ungkep. #Cookpadcommunity_Tangerang .

4 orang
40 menit
Chicken Teriyaki

Chicken Teriyaki

Jalan² nih ke Jepang lewat masakan,siapa sih yang ga kenal masakan Jepang satu ini,dulu jaman anak²ku masih kecil kalau aku lagi ga sempat masak hampir dipastikan selalu beli menu² ala Jepang di resto brand lokal disini 🤭😂 semua menunya aku suka,cuma chicken teriyaki yang aku agak kurang suka,rasa manisnya agak mengganggu lidahku 😂🤭 tapi itu dulu,pas coba bikin ini aku jadi sukaaa,suami dan anak²pun iyes 🤩 #PosbarMasakanJepang #CookpadCommunity_Palembang #PekanPosbar

Sayap Ayam Kuah Pedas

Sayap Ayam Kuah Pedas

Sebenarnya pengen bikin ceker kuah pedas. Berhubung ceker nya habis. Yauda beralih k sayap aja. Yuk bunda recook 👌 #resepminul #sayapayamkuahpedas #sayapayam

2-4 orang
1 jam
Sawi Gulung isi Ayam

Sawi Gulung isi Ayam

Entah kenapa pengen sibuk dan repot sendiri di dapur seharian, kalo bs semua bahan yg ada didapur diolah langsung jadi cemilan dll😁🙈 Dari kemaren pengen banget bikin ini sawi gulung, tapi selalu aja teralihkan dengan berbagai kesibukan yg g penting n ga perlu😂 Dan......taraaaaaaa....,, Criiiiinnnggggggg..............,, Akhirnya kesampaian juga 😂😂😂 #CookpadCommunity_Sumbar

Tom Kha Gai (Thai Coconut Chicken Soup)

Tom Kha Gai (Thai Coconut Chicken Soup)

🌷 Bismillah,........ Saat musim penghujan gini paling enak menyantap hidangan yg berkuah, anget2 sedap, Aroii Mak (enak sekali) 👌😇 Berhubung minggu ini kita diajakin melali ke Thailand jadi kepoin deh resep mba puput @buleg_darmi 👉 Tom Kha Gai (dengan penyesuaian bahan) 😇 Tom = Sup Gai = Ayam Berikut link resep aslinya 👇 https://cookpad.com/id/resep/14631821-tom-kha-gai-thai-coconut-chicken-soup?invite_token=11M85GUfk5R2rCQv89fP5o1b #PekanMancanegara #Sawadikap #CPBaliSnap_MasakanPuput #CookpadCommunity_Bali

Bakso Daging Sapi Ayam Anti Gagal Chooper Mitochiba CH200

Bakso Daging Sapi Ayam Anti Gagal Chooper Mitochiba CH200

Makanan favorit semua orang dirumah dan bikin nya gampang banget pake chooper mitochiba ch200 terbaikk

100 buah
1jam
Tongseng Ayam

Tongseng Ayam

4 orang
Pad Kra Pao (Thai Chicken Basil)

Pad Kra Pao (Thai Chicken Basil)

Baru pertama kali bikin, kirain bakal asing di lidah, tp ternyata ga jg, enak dan simpel jg bikinnya, cepat dan mudah bgt 🥰 Source : @ummuzhalish https://cookpad.com/id/resep/15479227-pad-kra-pao-%E0%B8%9C%E0%B8%94%E0%B8%81%E0%B8%A3%E0%B8%B0%E0%B9%80%E0%B8%9E-thai-chicken-basil?invite_token=qf2b3ktKzVoVK4QMAYrCME6f #Barampaan_KeThailand #TimTumis #PekanMancanegara #Sawadikap #CookpadCommunity_Tangerang

Chicken Teriyaki / Ayam Teriyaki

Chicken Teriyaki / Ayam Teriyaki

Halooo Luur ! Udah lamaaaa banget rasanya ga main Cookpad, sebulan lebih ya.. karena kesibukan kerjaan lagi gabisa diajak kompromi hmmm Padahal pertengahan September lalu bikin target post 300 resep dalam rangka merayakan ulang tahun pertama saya di Cookpad (buat self reward aja 🤭). Eh tapi apa daya targetnya ga tercapai hahahaha Kangen banget rasanyaa sama Cookpad. Nah mumpung udah agak senggang, dan untuk mengawali bulan, saya post resep

± 4 porsi
± 20 menit
Spicy Chicken Wings Ala F*est*

Spicy Chicken Wings Ala F*est*

Bismillahirrahmanirrahim...... Kiddos udah ga sabaran minta di masakin cemilan kekinian, iya apa lagi kalau bukan SPICY CHICKEN WINGS. Alhamdulillah, bumbunya simple dan praktis. Bumbui ayam saat malam sebelum tidur, besok pagi tinggal di goreng....hhhmmm yummy Yuuk cobain bikin spicy chicken wings, dijamin bakal jadi favorite, ayamnya yang juicy buat cemilan okay, buat lauk juga okay. Yuuuk langsung intip resepnya 💕 . . . . . . . #MasakanBundaPashalenko #SpicyChickenWings #OlahanAyam #MasakItuSaya #DirumahAja #CookpadCommunity_Kalbar #CookpadCommunity_Borneo #CookpadIndonesia

Chicken Yakitori

Chicken Yakitori

Sate ayam ala ala jajanan jepang, dimakan pake singkong goreng. Teuteup indonesiah