Resep Terbaru
Bakso Ayam & Tofu Lembut
Resep perdana di 2022 🥳🥳🥳 Bakso ini menjadi salah satu menu alternatif anak-anak yang picky makannya, ada proteinnya juga ada sayurannya, teksturnya lembut juga lohh untuk anak, bisa dibuat sop tinggal dicampur berbagai sayur dan sosis, ayam dll. Yuk dicoba dirumah... Tips membuatnya : *Bagi yang tidak terbiasa koreksi rasa adonan mentah, koreksi rasa bisa dengan cara ambil sedikit adonan yang sudah dibumbui, kemudian rebus/goreng, cicipi ketika sudah matang. *Agar mulus dan rapi permukaan baksonya, setiap ingin mencetak bakso, basahi dulu/ celupkan sendok ke dalam air suhu ruang.
Chicken Wings with Garlic Butter Dip
Kami sekeluarga senang dengan sayap ayam. Beberapa kali bikin yang berbumbu dan agak basah. Kali ini nyoba digoreng crispy, mengikuti resep Daily Dandy. Praktis banget karena cuma pake bumbu "All Purpose Seasoning". Makannya dicelup pake Garlic Butter. Tapi keluarga saya bilang kalo dicocol ke butter jadi serasa makan minyak 🤣🤣🤣 Jadi lain kali bikin chicken wingsnya aja, ga usah pake butternya.
Ayam Bakar Iloni Khas Gorontalo
Tak terasa sdh berada di awal tahun bagi kami sekeluarga tdk ada yg istimewa di setiap pergantian tahun baru masehi tdk ada acara bakar bakaran apalg pesta kembang api aktivitas sama saja seperti hari hari biasanya Sdh lama tdk ikutan tantangan #Barampaan dari Cil Min entah sdh berapa kali bolos dari kegiatan #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_Borneo hari ini disempatkan masak dan juga pas libur tahun baru bikin ayam bakar tapi dibakar nya diteflon aja biar ga repot kipas kipas arang,sekalian aja buat ikut #Barampaan_SarabaBabanam dan juga ikutan tantangan mamah Cookpad #PekanPosbar #KreasiBBQ Sc :Masak TV
Chicken Curry Puff
POT BERBISIK di Kombes temanya Karipap. Karipap kali ini saya buat dengan mengcooksnap resepnya mbak@fitrisasmaya Untuk kulitnya sangat enak renyah sekali Dan isiannya juga sangat lezat disini saya menggunakan daging paha ayam yg sy cincang sendiri Gak usah panjang² yuk cek resrpnya 🤗 #POTBERBISIK_KARIPAP #CookpadCommunity_Bekasi #CookpadCommunity_ID
Ayam Panggang Khas Banjar
Assalamualaikum. Ini masakan alm Abah bangetss yang suka. Bikin sekarang jadi ingat beliau😔😔. Sarabababanam ini juga favorit anggota dirumah. Dan menu ini merupakan ciri khas orang Banjar, biasanya makannya ditemani Sup sama Acar timun. Dan banyak sekali di jumpai di rumah makan. Mudah pokoknya buat mencarinya😃😃 #BamasakBaimbai #Barampaan_Sarabababanam #PekanPosbar #kreasiBBQ #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kalsel
KARIPAP /CHIKEN CURRY PUFF/PASTEL MALAYSIA
Belum bisa move on dari Karipap, sekarang ingin membuat Karipap lagi dengan varian rasa Chicken Curry, yummy 😋👍👩🍳 #POTBERBISIK_KARIPAP #cookpadcommunity_bekasi #KerasiBBQ Source : https://cookpad.com/id/resep/14971670?invite_token=Z71bej
Chicken Egg Roll
Langsung cuss resepnya yuks...maaf ya bunda foto.seadanya soalnya setelah matang gak langsung d goreng...masuk kulkas dulu kl mau makan baru d goreng finally keburu habiss deh 😄
Roasted Chicken Rosemary👍
Salah satu resep favorit di rumah. Super gampang, hanya proses panggangnya yg cukup lama. Tapi terbayar dengan rasanya yang enak dan harumnya rosemary. Kalau mau cepet bisa juga pakai ayam potong. Source: mbak Maya @mayadesymegawati #CookpadCommunity_Depok #KreasiBBQ #PekanPosbar
Ayam bakakak bumbu bacem
Kangen mudik, kangen alm bapak dan alm ibu, sedikit terobati dg baceman yg manis, empuk dan meresap sampai ke dalam. #PekanPosbar #KreasiBBQ #Pais_TahunBaru #IdeMasakku #CookpadCommunity_Bandung
Chicken Steak with sauce barbeque
masih suasana tahun baru jadi masih edisi bakar2an #PekanPosbar #KreasiBBQ #KreasiDepok_Bakaran #CookpadCommunity_Depok
Ayam panggang bumbu rujak
Sebetulnya menu yang satu ini , sudah pernah posting di Cookpad , bahkan terpilih masuk Buku pada waktu itu . "Serba Serbi AYAM " yaitu dimasak menjadi AYAM INGKUNG PANGGANG BUMBU RUJAK . Tetapi untuk memberikan apresiasi kepada @adorkablemama salam kenal dengan @eyangbima . Sekaligus untuk ikut meramaikan #PostingBareng menyambut Akhir TahunMu Bersama Keluarga . 31 Desember 2021 selamat jalan , kita sambut dengan lebih semangat menjadi Pejuang Dapur Untuk Keluarga Tercinta ❤️ di tahun 2022 semoga senantiasa sehat slalu dalam lindungan Alloh SWT Aamiin YRA 😭 💪 Source : @adorkablemama #PekanPosbar #KreasiBBQ #CookpadCommunity_Bandung #kemauandankemampuan
Ayam Madu Grill with Teflon
Bingung dah mau dimasak apalagi ni ayam, kepikiran digrill aja eh nemu resep mba @mamabi yang simple saya modif sesuai isi dapur #PekanPosbar #kreasiBBQ #barampaan_sarabababanam #cookpadcommunity_samarinda
Ayam Kecap Khas Palembang
Source: @niungniung Assalamu'alaikum selamat pagi semua... Ketemu semarak di awal tahun 2022 dgn tema makanan palembang 😍😍 sebagai anak rantau yg suka dgn kulineran sini (palembang) saya yess suka banget, semangat upreknya 😋😋🤣, udah lama ga kondangan, ga makan ayam kecap khas palembang, jd saya bikin dehhh, ayam kecap khas palembang ini biasa saya temui di acara pesta pernikahan, 🥰 saya kira bikin nya susah, ternyata gampil banget 😋😋😍 semoga berkenan ya mba wik @niungniung 🙏🙏 #WongKitoGalo #Semarak_WongKitoGalo #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Palembang
CHICKEN PUFF snack dari Pastry
Assalamu'alaikum mommies semua, gak terasa sudah berganti tahun lagi.. Semoga di tahun ini mommies semua sehat selalu dan selalu tambah berkah di kelilingi keluarga tercinta. Kemaren masih punya stock puff pastry, keburu berjamur.. kemaren cerita nya pernah berjamur lupa klo puff itu klo bisa di simpan lama cuman di frezeer, nah... waktu itu aq simpan di chiller dgn jangka waktu yg cukup lama ada mungkin hampir 2 minggu, jadi lah ke buang itu pastry... setelah kapok ke ulang lagi, akhirnya kemaren punya pastry, aq buat cemilan yang mudah dan bisa jadi salah satu olahan atau ide untuk isian snack box... cobain yuk moms, hasil nya enak banget isiannya gurih terus di luar flaky renyah banget di luarnya...
Otak-otak Ayam Oatmeal
Tema semarak kali ini adalah Makanan Khas Palembang. Walau sudah hampir 15 tahun tinggal di Lampung, jujur belum pernah sampai ke Palembang. Padahal teman-teman banyak jugaa yang dari Palembang. Senang banget saat mereka menyuguhkan makanan khas Pelembang ketika berkunjung. Suatu kali seorang sahabat menyuguhkan otak-otak ikan . Dududu ini adalah favorit aku dari kecil. Biasanya terbuat dari ikan tengiri. Akuu mau coba buat dari fillet ayam dan campuran oatmeal. Lebih sehaat yaa kaya serat jugaa. Dan ini enaak. Pertama kali aku buat ini… dan ga cukup satuuu … Semoga berkenan mbak @niungniung kreasi semarak aku kali ini #WongKitoGalo #Semarak_WongKitoGalo #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Malang
Nasi ayam sahabat jaya
Nasi ayam ala depot sahabat jaya Surabaya. Legendaris nikmatnya, the ultimate comfort food!
Sate Ayam Tahun Baru yang Praktis
Alat barbeque sederhana dengan arang sudah siap, karena kecapekan malah dipanggang di plat panggang biasa. Bikin satenyapun kilat dan praktis. Tapi rasanya sedap dan suami suka. Akhirnya tetap bisa bbq bersama keluarga. Cuss, bikin juga dong mommies🥰 #SateAyam #PekanPosbar #KreasiBBQ #CookpadCommunity_Palembang #ResepWongkito #BagikanInspirasimu
Bento Diet Kentang Mentega, Ayam Paprika Dadu dan Tumis Bayam
Assalamualaikum, yeorobuuun. Today aku bikin bekal makan siang ini Bento Diet kentang Mentega, Ayam Paprika Dadu, dan Tumis Bayam Menu : 🥔Kentang Mentega 🫑Ayam Paprika Dadu 🥗Tumis Bayam Untuk bahan dan cara membuat >>>> SWIPE 😙 Terimakasih, selamat mencoba 🤗 By : @eskaescream 📌Jangan lupa follow dan ikutin terus resep terbaru #bento #bentodiet #bekal #bekalsuami #bekalmakansiang #bekaldiet #bekalsehat #idebekal #lunchbox #kentangmentega #ayampaprika #tumisbayam #eskaescream #cookpad #cookpadindonesia #resep #resepmudah #diet #dietsehat #healtyfood #makanansehat #enak #tasty #vegetarian #sayuran #instagram #instafoo
Ayam Tangkap
#IdeMasakKu Ayam Tangkap, salah satu menu ayam favorit saya. Pertama mencoba menu ini saat di Banda Aceh. Saya sudah mencoba beberapa resep Ayam Tangkap tetapi resep ini yang lebih disukai di rumah. Pada resep Ayam Tangkap ini ayam tidak diungkep terlebih dahulu tetapi hanya di marinasi selama 1 sampai 2 jam sampai bumbu meresep. Kali ini saya hanya masak ½ resep ini karena stok di rumah tinggal ½ ekor ayam. Happy cooking 😊 Source: utube Nyak Rahma Fitria
Ayam Goreng Ketumbar
Happy New Year semua 🎉🎉🎉 Resep pertama saya di tahun 2022. Ini salah satu menu favorit anggota keluarga saya. Cara buat juga relatif mudah. Bahan yang digunakan juga banyak tersedia di dapur. Otomatis bisa sering2 muncul dimeja makan. Soal rasa??? Manis gurih. Silahkan coba sendiri 😄
Opor Ayam Nanas Khas Palembang
Source : Rinna Ramadhayanty Panjaitan @cloverdandelion17 (Dengan Penyesuaian) 01/01/2022 (517).....(27/12/2021) akhirnya bs ikut Semarak pekan ini,menu Khas Palembang adlh ide dr mba Wiwik @niungniung. Qadarullah emg sy rencana masak opor ayam nanas pas bgt deh dgn tema Semarak pekan ini. Terima kasih mba Wiwik udh memilih tema makanan dan minuman khas Palembang 😍😍. Hari ini awal tahun 2022 semoga kita semua selalu di beri limpahan nikmat sehat dan selalu happy,aamiin #WongKitoGalo #Semarak_WongKitoGalo #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadIndonesia
Grilled Chicken Wings With Barbeque Sauce
Keterusan bakar2🤭 Pastinya solusi krn si minyak lg melambung tinggi🥰 #KreasiDepok_Bakaran #PekanPosbar #KreasiBBQ #IdeMasakku #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookpadCommunity_Depok #CookpadCommunity_id #Cookpad_Id #CookpadIndonesia