Web Analytics

Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang)

Dipos pada February 22, 2022

Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang)

Anda sedang mencari inspirasi resep Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang) memakai 23 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Alhamdulillah, Ada rebung muda dan seger, dikasih sama tetangga banyak banget. Dibuat Lumpia Semarang yang pakai rebung,telur,ayam dan udang. MaasyaAllah,baru kali ini buat Lumpia semarang dan pada suka nih serumahan,Alhamdulillah. Diresep ini kami sertakan juga resep sausnya ya. Source @indahmei #Reksreasi_Semarang #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #KulaEtamCoCok

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang):

  1. 25 lembar kulit lumpia frozen
  2. 50 minyak goreng untuk menumis
  3. 250 gr rebung
  4. 100 gr udang kupas
  5. 100 gr daging ayam (giling)
  6. 2 kuning telur, 1 putih telur
  7. 1 batang daun bawang (iris-iris)
  8. 3 siung bawang putih (haluskan)
  9. 2 siung bawang merah (haluskan)
  10. 1/2 sdt merica bubuk
  11. 1 sdm kecap manis
  12. 1/2 sdt garam
  13. 1 sdt kaldu jamur
  14. 2 sdm saus tiram
  15. 1/2 sdt minyak wijen
  16. 1 putih telur
  17. 500 ml minyak goreng
  18. Bahan saus:
  19. 5 cabe rawit (ulek)
  20. 250 ml air
  21. 60 gr gula merah
  22. Sejumput garam
  23. 1 sdm tepung tapioka (larutkan dengan sedikit air)

Langkah-langkah untuk membuat Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang)

1
Pisah-pisahkan kulit lumpia frozen. Sisihkan.
Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang) - Step 1
Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang) - Step 1
2
Tumis bawang merah dan bawang putih yang sudah dihaluskan, masukkan ayam giling, lalu udang, aduk rata dan tambahkan bumbu-bumbu yang laen, aduk rata lalh masukkan telur. Aduk rata sehingga jadi telur orak arik. Sisihkan.
Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang) - Step 2
Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang) - Step 2
Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang) - Step 2
3
Ambil selembar kulit lumpia lalu isi dengan bahan isian dan lipat, lem dengan putih telur bagian ujungnya.
Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang) - Step 3
Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang) - Step 3
Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang) - Step 3
4
Panaskan minyak, lalu goreng lumpia hingga kecoklatan. Tiriskan dan taruh diatas tissu penyerap minyak. Lalau buat sausnya: masukkan semua bahan, setelah gula merah cair dan tercampur rata masukkan larutan maizena.
Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang) - Step 4
Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang) - Step 4
Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang) - Step 4
5
Sajikan lumpia semarang bersama saunya.
Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang) - Step 5
Lumpia Khas Semarang (isi rebung, ayam dan udang) - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Ayam Besengek

Ayam Besengek

Minggu ini, Jalan2 ke Semarang mampir k tempat mb @cook_19109010 🤗🤭 eh ada resep besengek ayam, jadi ngiler. Kali ini resep besengeknya beda dengan resep yg pernah dibuat. Gak pakai kelapa parut dan tanpa terasi. Rasanya sama enaknya... Karena anak2 juga makan, jadi takaran cabenya saya kurangi. #CookiesPlesiran_Semarang #cookpadcommunity_tangerang #Rekreasi_Semarang #PesonaKulinerIndonesia

Ayam kress saus asam manis

Ayam kress saus asam manis

Menu favorit keluarga yang satu ini tidak pernah bosan dimakan keluarga saya, sampai sausnya habis tak bersisa 🤭.

3-4 porsi
30menit
Creamy Chiken Soup

Creamy Chiken Soup

Malam 🙌🏻 kemarin aku bikin creamy chiken soup, excellent soup on a rainy day and breakfast to warm up the body and soul 🥰 apalagi skr mulai musim hujan, jd png makan yg hangat2 🥣 Creamy soup ini bisa dimakan dng artisan bread 🥖 atau bisa dijadikan zuppa soup #dian_baking_experiment #creamysoup #chikensoup

732. Ayam Sisit Khas Bali

732. Ayam Sisit Khas Bali

Ayam sisit merupakan ayam suwir khas Bali yang dibuat dari berbagai rempah, sehingga rasanya begitu lezat dan nikmat. Cita rasanya pedas, manis, dan asam. Biasanya olahan ayam ini digunakan sebagai salah satu menu nasi campur khas Bali. Yang saya buat ini versi manja tanpa cabe rawit. Bagi yang suka pedes, boleh ditambah cabe sesuai selera yah 👌 Source: @TiniRostiawati76 #KopiJos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #KopijosDolan_keBali #OlahanAyamKayana #KulinerNusantaraKayana

Bubur ayam anti ribet

Bubur ayam anti ribet

Punya nasi sisa bosa. Dibikin nasi goreng terus, liat resep mbak @dianayupuspitasari bikin bubur super simple, hasilnya ماشاءالله enak .. Allah Al Hasib yang mencukupkan Resep dari IG mbak @dianayupuspitasari

2 porsi
30-45 menit
Rice Bowl Ayam dadu kalasan

Rice Bowl Ayam dadu kalasan

selamat siang menjelang soree, buibu pasti udh santuykan dijam-jam segini? tadi masak apa nih bu? sharing doong kalau aku masak ayam dadu kalasan sama sambal goreng kentang, masak ayam dadu kalasan ini simpel bangt loh buibu ga pake ribet bisa jadi salah satu alternatif disaat malas masak😅

Tongseng ayam (tanpa santan)

Tongseng ayam (tanpa santan)

Bosan makan ayam goreng, jadilah dibuat tongseng hehe mantapp

AYAM BAKAR BUMBU REMPAH by Mba Incess

AYAM BAKAR BUMBU REMPAH by Mba Incess

Resep turun temurun dari Almh. ibu tercinta.. Resep yang menjadi andalan keluarga, Resep ini juga aku pake kalau ada pesanan🙃 nah kali ini aku mau berbagi sama bunda-bunda di luar sana.. siapa tau bisa jadi rezeki untuk berjualan❤ Semangat memasak💎

2-3 orang
59 Menit
Pad Krapow Gai/ Spicy Thai Basil Chicken 🌶

Pad Krapow Gai/ Spicy Thai Basil Chicken 🌶

Kali ini si mamah ngajak jalan2 ke Negeri Gajah Putih 😍 Kebetulan ada sahabat yg tinggal diKanchanaburi, sdh cukup lama & bersuamikan orang lokal. Saat kami stay di Royal River Kwai R, Kanchanaburi beliau mengunjungiku & membawa bahan2 masakan yg katanya sangat cocok dg lidah orang Indonesia Kami memasak ngg lebih dari 15 mt & rasanya sangat sedap....👍 #CookpadCommunity_Jakarta #KulinerThailand #MasakanExpres

3- 4 porsi
15 mt
Chiken Katsu

Chiken Katsu

Resep youtube by Uli's kitchen

Pad Kra Pao (Thai Chicken Basil) 🇹🇭

Pad Kra Pao (Thai Chicken Basil) 🇹🇭

Bismillaah Assalaamualaikum.. Jadi ceritanya mau masak Thai Chicken Basil, .. Qoddarullaah bahan yang menurut saya paling penting setelah ayam yaitu kemangi/basil ternyata hanya ada sedikit saja , kurang lebih 1 tangkai. Akhirnya penampakan hasil terakhir pun seperti less basil... sedihnya... hikss. Tapi dari segi rasanya... maa syaa Allaah mantap juga resep ayam dari negara tetangga satu ini, 🌹💞 .. Resep-resepnya sederhana , tapi masing-masing punya ciri khas rasa yang unik. Dan untuk Thai Chicken Basil , basic saya buat sama dengan resep dari mba @ummuzhalish , tapi ada sedikit perubahan komposisi dan penambahan bahan disesuaikan dengan ketersediaan bahan di rumah. Bagaimanapun juga jazaakumullaahu khayran buat team cookpad yang sudah mengenalkan resep khas Thailand yang unik dan menggugah selera. Sumber : https://cookpad.com/id/resep/15479227-pad-kra-pao-%E0%B8%9C%E0%B8%94%E0%B8%81%E0%B8%A3%E0%B8%B0%E0%B9%80%E0%B8%9E-thai-chicken-basil?invite_token=5xtKg3zQV65jBeLqWRNyuscw #Berampaan_keThailand #tim_Tumis #cookpadcommunity_Bekasi #cookpadcommunity_Cikarang #padkrapao #ThaichickenBasil #tumisayamfillet #filletayam #tumisayam #cahayamkemangi #cookpadcommuniti_id #cookpadcommunity_Indonesia

6 orang
45 menit
Ayam Rica ala Laily Agustien

Ayam Rica ala Laily Agustien

Sabtu, 2 November 2021 Bismillah Ceritanya kemarin mau masak ayam, sampe siang belum ada ide mau dibuat apa, Akhirnya Cooksnap resepnya mba @cook_ummifaizfaqih aja, pemenang arisan di CoComPal periode bulan November, Dan kebetulan cabe ku sisanya hanya segitu, menyesuaikan aja ya, yang penting lanjuttt.. 🤗😊 Bumbunya simple moms, tapi jangan khawatir rasanya tetap enak loh.., gak percaya, coba aja moms 🤗 "Makasih mbak laily resepnya.. 🙏🏻❤🤗" #ArisanWongKito_LailyAgustien #KulinerLokalWongKito #Cookpadcommunity_palembang #Cookpadcommunity_id #berbagiinspirasi #masakitusaya #cookpadindonesia #Temansetiapmomen #stayathome #dirumahaja #kedapuraja

Ayam Crispy Kriwil

Ayam Crispy Kriwil

Ini resep sambungan dr resep sebelumnya yaa.. perbedaannya hanya di bahan utama, resep sebelumnya kentang, ini ayam.. Untuk marinasi ayam saya pakai resep sendiri, tapi untuk tepung bumbu tentunya pakai resep Bu @siswatyelfinbachtiar Bangga banget Bu Sis bergabung di Genk Peda, luar biasa ilmunya tapi tetap rendah hati dg para juniornya.. terima kasih Bu Sis 🤗❤ #GenkPejuangDapur #NgobrasPeda_Siswaty #GenkPeda_Eksis

Chicken Creamy khas Kuala Lumpur

Chicken Creamy khas Kuala Lumpur

Tiap ke Kuala Lumpur , ini jadi salah satu kuliner yang dicari, resep asli pakai susu evaporasi, hasilnya lebih creamy, tp dirumah dinas lagi ngk ada stocknya, jadi diganti dengan susu greenfields aja 😍

3 porsi
30 menit
Eseng-eseng petek(ayam)

Eseng-eseng petek(ayam)

Permintaan pk suami minta dibikinin eseng-eseng petek(ayam) Ayamnya beli dibakul langganan yang nyembelih setiap hari jadi fresh,. Langsung saja eksekusi🤭

5 orang
1 jam 30 menit