Web Analytics

Sate Kulit Ayam

Dipos pada March 14, 2022

Sate Kulit Ayam

Anda sedang mencari inspirasi resep Sate Kulit Ayam yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sate Kulit Ayam yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sate Kulit Ayam, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sate Kulit Ayam enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sate Kulit Ayam sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sate Kulit Ayam memakai 10 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Sate Kulit Ayam Minggu ke-4 ikutan challenge #ubahsisajadirasa yang diselenggarakan oleh @cookpad_id dan @my.foodplace . Minggu ini temanya makanan favorit anak anak dari sisa sumber protein Hewani atau nabati. Kali ini saya bikin sate kulit ayam yang simpel dan pastinya disukai anak anak karena rasanya yang gurih dan nikmat dengan memanfaatkan kulit ayam sisa setelah sebelumnya dagingnya dimanfaatkan untuk ayam fillet. Kulit ayam sendiri memiliki manfaat untuk anak karena mengandung lemak tak jenuh yaitu asam oleat yang yang lebih tinggi dibandingkan dengan lemak jenuh. Sehingga baik untuk kesehatan. Namun tetap disarankan untuk mengkonsumsinya secara tidak berlebihan ya. Yuk kepoin resepnya dibawah ini ; #FoodPlace #FoodPlaceCookingLeague #FoodplaceCookLeague #FPWeeklyChallenge4 #FPChallengeWeek4 #MasakSetiapBagian #CookpadIndonesia #Cookingcompetition #LombaMasak #MasakOnLine #KompetisiMasak

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sate Kulit Ayam:

  1. 400 gr kulit ayam
  2. 3 siung bawang putih
  3. 1 sdt peres garam
  4. 3 sdm kecap manis
  5. Secukupnya tusukan sate
  6. Bahan pelengkap :
  7. Secukupnya lontong nasi, potong tebal
  8. 1 bh ketimun, potong tebal
  9. 1 bh tomat, potong tebal
  10. Sambal yang terdiri dari kecap, potongan cabe rawit dan tomat

Langkah-langkah untuk membuat Sate Kulit Ayam

1
Cuci besih kulit ayam. Potong dadu cukup lebar, tujuannya supaya saat di bakar tidak menciut/mengecil. Sisihkan dahulu
Sate Kulit Ayam - Step 1
2
Haluskan bawang putih dan garam
Sate Kulit Ayam - Step 2
3
Dalam wadah, campur kulit ayam dengan bawang putih yang sudah dihaluskan dan kecap manis. Diamkan selama 1/2 jam.
Sate Kulit Ayam - Step 3
Sate Kulit Ayam - Step 3
4
Siapkan tusukan sate, kemudian tusukkan 4-5potong kulit ayam ke tusukan sate.
Sate Kulit Ayam - Step 4
5
Bakar diatas arang panas sampai cukup matang. Bisa juga dipanggan diatas teflon atau alat bakar lainnya.
Sate Kulit Ayam - Step 5
6
Sajikan selagi hangat dengan potongan lontong, ketimun, tomat dan sambal kecap jika suka. Untuk anak anak disarankan, setelah matang, kulit ayam dilepas dari tusukan sate agar tidak melukai.
Sate Kulit Ayam - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Smoked Chicken Mayo Spread

Smoked Chicken Mayo Spread

Masih punya stok ayam asap produksi teman. Pengen makan pakai roti ya sudah lah sekalian bikin porsi banyak untuk stok sarapan.

Ayam bakar madu teflon

Ayam bakar madu teflon

Hai kali ini aku mau nyoba ayam bakar madu teflon

4 orang
Sop Tahu Balungan Ayam

Sop Tahu Balungan Ayam

Ujan² gini pengen yg anget²

304. Ayam Balado Pedas Manis

304. Ayam Balado Pedas Manis

Yang gak pernah bosan dengan lauk Ayam, angkat jari nya ☝️😂 Salah satu olahannya, dibuat ayam balado pedas manis yuukkzzz.... #MasakItuSaya #PejuangDapur #Cookpad_id

Ayam Kodok

Ayam Kodok

Gara² liat postingan mbak² keren penghuni WAG CoComPal,jadi penasaran juga bikin ayam kodok sendiri 😂 tapi karena aku kurang suka mengawinkan daging sapi dengan daging ayam,jadi aku pakai full daging ayam ditambah telur rebus untuk isian ayko nya 😂 jadi resepnya ini terinspirasi dari banyak resep ayko 😂😅 salah satunya juga aku nonton YouTube nya majalah Saji,disana aku liat cara memisahkan kulit ayam dengan isinya,jadi aku pakai cara nya dengan memakai gunting,tapiiii...ternyata terlalu berisiko sekali,karena kulit ayam dibagian bawah salah satu nya jadi sobek 😅 untung masih membara semangatku,jadi aku jahit saja dibagian yang sobeknya,Alhamdulillah ayko nya jadi juga, walaupun pas dicabut benang jahitnya si sayap langsung nyungsep (keliatan di foto),tapi aku dah senang banget 🥳🥳🥳 untuk resep saus nya aku pakai resepnya mami @desfita_rozzen disini 👇 https://cookpad.com/id/resep/15662874-ayam-kodok?invite_token=vxZ4v2P2SS9QPmPm23He76Jx&shared_at=1636464344 enaaaak banget loh sausnya,anak²ku pada suka 😋 Oia disini aku menggunakan oatmeal yang sudah dilarutkan dengan fibercream untuk campuran isiannya,itu bisa diganti dengan roti yang telah direndam susu atau terigu ataupun juga dengan tepung roti bahkan ga masalah kalau mau diskip 😁☺️ #CookpadCommunity_Palembang

CHICKEN TERIYAKI BOWL ❤️

CHICKEN TERIYAKI BOWL ❤️

Nyam nyam chicken teriyaki simple nan lezat dan sehat ❤️✨

3-4 orang
30 menit, marinasi ayam min 1 jam ✨
Ayam bakar Padang

Ayam bakar Padang

Source :Anif Agustina Support posting untuk rekan komunitas memasak di #lGenkPejuangDapur #Cookmemberpeda_Anifagustina Thankiuuu resepnya mba anif @dshh_29060818 kita semua suka ..untuk resep aslinya cek di sini ya 👇https://cookpad.com/id/resep/15193350-ayam-bakar-padang?invite_token=UP4CtFn2jMtM1GEQVJvcEq38&shared_at=1636153106 Let's check this out #CookpadCommunity_yogyakarta

Chicken Katsu Sambal Matah

Chicken Katsu Sambal Matah

Iseng-iseng bikin chicken katsu, karena sambal yg paling gampang adalah sambal matah, maka jadilah Chicken Katsu Sambal Matah. So check it out!

1 porsi
30 menit
Ayam suwir pedas manis

Ayam suwir pedas manis

4 oranh
45mnit
Chicken Bites Simple ala McD

Chicken Bites Simple ala McD

Lagi pengen makan ini tapi belum bisa ke restonya, jadi skuy bikin aja. Sekilas mirip nugget tapi ini cara buatnya lebih mudah. Bisa buat lauk ataupun camilan dengan cocolan saus dan mayo. Jumlah akhir sesuai besar kecilnya bulatan yang dibuat.

25 pcs
Ayam Ungkep Bumbu Kalasan

Ayam Ungkep Bumbu Kalasan

#BersamaKobe #RecookBubuhanKaltim #KulaEtamCoCoK #CookpadIndonesia #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Samarinda

Chicken Katsu (456)

Chicken Katsu (456)

Ini makanan yg paling simple buatnya..tapi enak dan pasti disukai anak2...bisa buat stock di frozen, tinggal goreng klu mau dikonsumsi... #CookpadCommunity_Tangerang #Jabodetabek_MakananJepang #ChickenKatsu

2 jam
Ayam Goreng 5 Bahan🍗

Ayam Goreng 5 Bahan🍗

Inspired by chef @devinahermawan tentunya dengan sedikit modifikasi👌🏻 Gampang dan enak bangetttt

4 orang
1 jam
Empal Gentong Ayam

Empal Gentong Ayam

Minggu ini tema kuliner di Cookpad adalah mengeksplor makanan2 nusantara. demikian juga masak bareng kakmin minggu ini. Empal Gentong makanan khas Cirebon Jawa Barat yg mirip dg gulai, aslinya dimasak menggunakan kayu bakar di dalam gentong. Berhubung sekarang udah ada kompor dan ga punya gentong jadi masak dg peralatan yg ada aja🤗 Trus krn di rumah pd kurang suka daging sapi dan jeroan jadi diganti dg daging ayam. #mbk_empalgentong #PekanInspirasi #PesonaKulinerIndonesia #CookpadCommunity_Palembang